Kewirausahaan
P5 KEWIRAUSAHAAN
P5 kewirausahaan adalah kegiatan dalam Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) yang bertujuan untuk mengembangkan keterampilan dan karakter siswa dalam berwirausaha. Kegiatan ini dapat membantu siswa untuk:
- Mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan kreatif
- Meningkatkan kepercayaan diri dan kemampuan berkomunikasi
- Memahami dinamika ekonomi dan bisnis
- Menanamkan nilai-nilai luhur Pancasila
- Menjadi warga negara yang bertanggung jawab, inovatif, dan beretika
Dalam kegiatan P5 kewirausahaan, siswa akan diajarkan berbagai materi dan teknik, seperti:
- Cara mendesain label
- Cara memasarkan secara offline maupun online
- Cara membuat produk jual
- Cara menawarkan
- Cara memperjualbelikannya kepada pembeli
- Cara mengelola keuangan usaha dengan baik dan bertanggung jawab
Kegiatan P5:
1.pada hari senin(28/10/2024)kami di minta untuk membuat logo dan logo halal
2.Pada hari selasa(29/10/2024)kami di minta. untuk membuat laporan yg berjudul makanan. kering dari singkong
3.Pada hari rabu(30/10/2024)kami di minta untuk membuat makanan tersebut
4.Pada hari kamis(31/10/2024)seluruh warga. sekolah mengadakan bazar untuk menjualkan hasil makanan tsb